Buku nonasulung
/0/18731/coverbig.jpg?v=3832d6c8dbb4482c8eceab76e581eec8)
Satu Malam di Pelukan Casanova
Daisy adalah wanita mandiri dan pekerja keras, ia menjadi penjaga dari salah satu kafe yang berada di Sidney. Ia baru saja putus cinta yang menyakitkan sebab sang kekasih tengah bersama wanita lain. Untuk mengalihkan pikirannya, ia memutuskan untuk menghadiri sebuah pesta topeng ekslusif di kota. Di sana, ia bertemu dengan Jensen, seorang pengusaha muda kharismatik yang terkenal sebagai casanova yang memiliki reputasi sering terlibat dalam hubungan satu malam tanpa ikatan. Malam itu, Daisy benar-benar harus melewati malam tak terduga di dalam pelukan casanova. Ikuti kisah selengkapnya …
/0/18162/coverbig.jpg?v=3f1e5931a1db4b3cbc726311ba7a16a5)
Aku dan Maduku
Memiliki momongan setelah menikah adalah impian setiap pasangan suami istri. Hati istri mana yang tidak bahagia setelah penantian selama tiga tahun menikah itu telah terwujud. Sarah berniat untuk memberikan kejutan pada Farhan mengenai kabar kehamilannya. Namun, justru Sarah yang mendapatkan kejutan dari Farhan. Suaminya itu mengatakan jika dirinya akan menikahi wanita lain. Bak tertimpa batu yang sangat besar, hingga membuat hati Sarah terasa sesak mendengarnya. Apakah Sarah akan memberitahu mengenai kehamilannya pada Farhan? Dan apakah Sarah menyetujui pernikahan Farhan? Ikuti kisah selengakpnya …
/0/12635/coverbig.jpg?v=329044fdde2244719b9154aae5b5959a)
Kamu Adalah Keajaibanku
Cinta? Cinta terkadang bisa membuat siapa saja bodoh, cinta juga bisa membuat siapa saja buta. Lalu, bagaimana jika semua sudah kau korbankan? Mulai dari tenaga, pikiran, materi, waktu, bahkan sampai rela mengorbankan kesucian untuk membuat pasanganmu setia. Alih-alih mendapat mendapat balasan cinta, justru penghianatan yang di dapat. Sama halnya yang di alami oleh Aldara Valerie Harlyn, atau di sapa dengan Dara. Dia rela memperjuangkan semuanya, berharap mendapat kesetiaan, justru penghianatan yang ia terima. Sakit dan hancur ia rasakan, Dara melihat sendiri jika kekasihnya tengah bercumbu dengan wanita lain. Semenjak itu, Dara tidak percaya lagi akan cinta. Dara menunjukkan perubahan drastis melalui sikapnya. Hingga pada akhirnya, ia di pertemukan dengan Langit yang bisa mengubah semuanya. Akankah semua akan berubah? Ataukah Dara akan jatuh ke lubang yang sama untuk ke dua kalinya? Ikuti kisah selengkapnya …