Buku SpringDay
/0/7179/coverbig.jpg?v=a6c67b125f944a89ac3216d6a20d654b)
Dia Adalah Istriku
"Kalau Ana seiman dengan kita mas Azam dulu akan menyukainya? Atau bahkan menikahinya?" Alisya dan Azam saling menatap. Ya, pernikahan mereka masih hangat, baru beberapa bulan berjalan. Azam menikahi Alisya karena saran ibunya, alasan kedua adalah karena Kasihan pada Alisya. "Apakah aku harus menjawab?" Azam membalas dengan tatapan tajam. "Aku ini istri Mas Azam sekarang!" "Kamu mengatakan hal itu dengan bangga? sedaangkan aku menikahimu hanya karena rasa kasihan dan iba!" Suatu hari, Azam menuruti saran sang ibu untuk menemui Alisya. Namun dihari itu Azam datang diwaktu yang tidak tepat, hari itu Ayah Alisya meninggal. Azam yang melihat tangisan Alisya ikut merasakan kesedihan gadis itu, gadis bermata teduh, yang menumpahkan segala kesedihanya di bawah air hujan. Hari kematian Ayah Alisya adalah awal pertemuan mereka. Azam adalah pria dingin, tidak mudah didekati. Namun sebenanrya dia anak yang sangat patuh terhadap kedua orang tuanya! Sebelum Azam bertemu dengan Alisya, ia sudah mengenal Anna. Gadis yang juga menarik hatinya, gadis yang berkuliah di kampus yang sama. Gadis itu tidak seiman denganya, utnuk itulh Azam memiliki batasan dengan Anna. Namun setelah menikah mereka masih sering bertemu, terlebih penyakit yang diderita Anna membuat Azam perhatian dengan gadis itu. Lalu bagaimana dengan Alisya yang terus berjuang mempertahankan pernikahanya, akankah Azam perlahan juga menaruh rasa padanya?